Cara Membuat Readmore dengan Bawaan Blogspot

Posted by Ivan Silalahi On Kamis, 04 Oktober 2012 0 komentar
Pada kesempatan kali ini kita isi dengan membuat readmore atau baca selengkapnya dengan fitur bawaan Blogger sendiri. Menurut saya sendiri, untuk cara ini terlihat lebih praktis.
Selain itu, kelebihan dari penggunaan readmore bawaan blogger ini adalah blog kita akan lebih cepat dalam loading, karena tidak ada editing atau penambahan script pada template.

Pertama, kalian gunakan template baru, bukan yang klasik (versi HTML), segera ganti dengan template dengan versi XML.

Kedua, tambah kan kode <br />
<!--more-->pada kalimat yang akan dipenggal.
Contoh:
*Sebelum*: Ayo belajar membuat readmore <!--more--> versi bawaan blogger teman-teman.
*Sesudah*: Ayo belajar membuat readmore Baca Selengkapnya...

Selesai deh... Jadi intinya, kode <!--more--> itu sebagai pemenggalnya.
Biar lebih praktis agar setiap posting kita tidak harus menyisipkan kode <!--more-->, coba ikuti langkah berikut:
Klik menu Setting &gt;&gt; Formatting
membuat readmore

Kemudian, pada kolom Post Template seperti gambar berikut, masukkan kode <!--more-->  dan klik Save
alt tags


Langkah di atas dimaksudkan agar saat kamu membuat postingan, kode tersebut langsung muncul tanpa membuat kalian mencari kode tersebut.
selamat mencoba.

0 komentar:

Posting Komentar